Soloensis

Rumus Lightroom Gelap Terbaru

Hallo guys, kali ini saya ingin membagikan rumus lightroom gelap dengan menggunakan warna dasar hitam untuk mengeluarkan efek gelap dari foto yang ingin kamu edit nantinya.

Preset ini sebenarnya sangat cocok digunakan untuk foto yang berada di dalam ruangan. Namun kalian juga bisa mencobanya ke dalam foto outdor atau luar ruangan karena saya sendiri telah mencobanya dan hasilnya lumayan.

Sebelumnya saya sudah membahas kumpulan rumus lightroom keren, namun untuk kali ini akan fokus ke dalam satu preset saja yaitu filter gelap.

Rumus Lightroom Gelap

Ada sebagian step yang haru kalian jalani untuk mengedit gambar supaya jauh lebih keren. Tidak dapat dengan sekejap mata, kecuali kalian memakai preset yang telah jadi.

Tetapi preset tersebut wajib didownload terlebih dahulu, dan kamu harus mencari file download tersebut karena yang saya ketahui biasanya preset seperti berbayar.

1. Cahaya (light) Rumus Lightroom Gelap

Pertama- tama diawali dengan mengatur cahaya, karna tiap gambar mempunyai tingkatan cahaya yang berbeda dibutuhkan penyesuaian pengaturan ke dalam tiap gambar.

Settingan cahaya yang saya pakai dalam rumus ini dapat dilihat dalam tabel dibawah, akan tetapi sahabat pula dapat mengkreasikannya agar lebih sesuai dengan gambar yang diedit..

Pencahayaan

0,40EV

Kontras

0

Highlight

60

Bayangan

0

Rona Putih

-100

Hitam

-80


2. Warna (color) Rumus Lightroom Gelap

Untuk meningkatkan intensitas warna yang kurang jenuh saya menaikan Vibrance ke angka +10. Dan jika kamu ingin foto terlihat lebih dingin bisa menurunkan bagian temperaturnya.

Temp

0

Corak

0

Vibrance

10

Kejenuhan

0

 

3. Campuran Warna (color mix) Rumus Lightroom Gelap

Berikutnya buka menu campuran warna, kita akan mulai mengatur sebagian warna untuk menghasilkan warna yang lebih unik dari umumnya. Buat warna yang tidak disebutkan biarkan 0 saja.

 

Warna

Rona

Kejenuhan

Luminans

Merah

0

-5

10

Oren

0

10

-10

Kuning

0

100

-50

Hijau

-97

50

55

Aqua

22

-45

-20

Biru

0

-66

20

Ungu

0

0

0

 

4. Split Tone

Dalam menu split tone disini saya hanya mengatur bagian bayangan saja, dan untuk highligt biarkan 0 saja.

Split

H

S

Highlight

0

0

Bayangan

20

15

 

5. Efek (effect) Rumus Lightroom Gelap

Agar foto kamu terlihat lebih tajam bisa sedikit menaikan Tekstur ke angka yang lebih tinggi, namun kali ini saya tidak akan menggunakannya. Berikut rumus yang saya gunakan.

 

Tekstur

0

Kejernihan

20

Efek Kabut

0

Vignette

0

Titik Tengah

50

Feather

50

 

6. Detail Rumus Lightroom Gelap

Tidak banyak yang perlu diatur dalam bagian rumus untuk menciptakan filter lightroom gelap yang bagus. Saya hanya mengubah beberapa fungsi saja sama seperti rumus lightroom alam yang sebelumnya sudah dibahas.

Menajamkan

0

Radius

1,00

Detail

25

Masking

0

Pengurangan Noise

15

Detail

50

 

Sekedar catatan untuk kalian agar tidak kebingungan. Tool yang tidak disebutkan dalam tabel biarkan default saja tidak perlu diatur lagi karena sudah pas.

Demikianlah pembahasan kita kali mengenai rumus lightroom gelap, semoga teman-teman yang menggunakan preset ini suka dengan hasilnya.

    Apakah tulisan ini membantu ?

    Afif Fureta

    Seorang penyendiri

    View all posts

    Add comment