Soloensis

MIMPI,BENARKAH SEBUAH PERTANDA ?

MIMPI,adalah kata yang sering kita dengar,kita baca,atau mungkin adalah sesuatu yang sering kita cari artinya.

Ada beragam cara orang menilai arti mimpi ,baik itu melalui sudut pandang agama,psikologi,budaya atau klenik.

Banyak yang menganggap mimpi hanyalah bunga tidur semata,hanya wujud dari keinginan yang belum terlaksana atau bahkan tak ada artinya sama sekali.

Tetapi banyak juga yang sering mengaitkan mimpi dengan pertanda alam yang wajib disikapi dan di antisipasi.

Bahkan seorang Adolf hitler dan para raja di masa lalu selalu mengangap mimpi adalah sebuah pertanda alam.

Terlepas dari bagaimana kita menyikapi mimpi,pada kesempatan ini saya akan membahas tentang mimpi dari berbagai macam persepsi.

Baca mengenai : Buku Mimpi 2d

Arti Mimpi Menurut Bahasa Indonesia

Arti mimpi Dalam kamus besar bahasa indonesia adalah ” Sesuatu yang dilihat atau di alami saat tertidur”.

Jadi ketika kita bermimpi pastilah saat kita sedang tidur saoalnya kalo tidak tidur berarti itu kita bukan sedang bermimpi tetapi melamun.

Mimpi dapat juga di artikan sebagai sesuatu cita-cita yang ingin kita raih di masa mendatang atau lazim disebut sebagai ” IMPIAN”.

Dengan demikian dapat kita simpulkan arti mimpi dalam ilmu bahasa adalah sesuatu yang tidak nyata atau masih didalam angan-angan kita.

Baca mengenai : Buku Mimpi 3D

Mimpi Menurut Agama Islam

Pada kesempatan ini saya akan sedikit menjabarkan juga tentang mimpi menurut agama islam .

Mohon maaf bagi non muslim bukan maksud hati saya untuk menafikan agama lain,tetapi ini karena saya yakin asebagian besar pembaca asdalah seorang muslim.

Dalam pandangan agama islam mimpi sendiri berasal dari 3 hal,yaitu bersal dari Allah,berasal dari diri sendiri dan berasal dari setan.

Baca juga tentang : Buku mimpi 4D

Mimpi yang berasal dari diri sendiri

Mimpi yang berasal dari diri sendiri biasanya terjadi karena sesuatu yang sangat kita inginkan sehingga mempengaruhi alam bawah sadar kita.

Bisa karena pada siang hari terjadi sesuatu pada diri kita yang sangat membekas di hati kita hingga bisa juga terbawa dalam mimpi.

Mimpi juga bisa terjadi karena suatu kejadian di masa lampau yang membuat kita memiliki keinginan yang kuat yang belum tercapai,hal ini bisa juga suatu waktu terjadi dalam mimpi walaupun kita telah lupa.

Mimpi yang berasal dari Allah

Didalam Al-Qur’an telah disebutkan tentang mimpi yang berasal dari tuhan yang di berikan kepada rasulnya.

Surat Al Israa ayat 60, “Dan Kami tidak menjadikan mimpi yang telah Kami perlihatkan kepadamu, melainkan sebagai ujian untuk manusia.”

Kepada nabi Ibrahim.AS dalam Surat Ashshaaffaat ayat 102 yang bunyinya  “Hai, anakku. Sungguh aku melihat dalam mimpi bahwa aku menyembelihmu.”

Kepada nabi Yusuf AS,didalam QS Yusuf ayat 6, “Begitulah Tuhanmu, memilih kamu (menjadi nabi) dan diajarkan kepadamu sebagian dari tabir mimpi-mimpi…”

Nmaun begitu ada sebagian ulama yang beranggapan bahwa orang yang mempercayai ramalan mimpi adalah dilarang.

Semua tergantung dari anda saya disini hanya menjabarkan tanpa berani untuk menilai karena kurangnya ilmu saya dalam agama islam.

Mimpi yang berasal dari setan

Mimpi dyang berasal dari setan biasanya bersifat sesat,menakut-nakuti,menteror atau menyesatkan manusia.

Semua mimpi yang berasal dari setan ujung pangkalnya adalah menyesatkan dan mengajak manusia untuk berbuat yang bertentangan dengan agama.

Ada juga mimpi yang berasal dari setan yang bertujuan untuk menggangu kejiawaan kita yang dikirimkan karena suruhan seseorang.

Dalam ilmu sesat seperti santet dan sebagainya,yang tujuanya mengganggu tidur dan menakut-nakuti sehingga lama kelamaan akan mengakibatkan menurunya kesehatan jiwa dan raga seseorang.

Itulah tadi arti mimpi menurut pandangan agama islam yang saya ringkas dari berbagai sumber.

Mimpi Menurut Ilmu Jawa atau Budaya

Mimpi dalam ilmu jawa sangatlah kental artinya dengan sebuah petunjuk,firasat atau ramalan yanga akan terjadai terhadap diri kita.

Bergai ramalan mimi dapat kita lihat di buku primbon jawa kuno yang ada sejak jaman dahulu kala.

Jadi dalam ilmu jawa meramal mimpi adalah budaya yang sangat kental dan mendarah daging dalam diri orang jawa.

Mimpi dalam ilmu jawa dapat di ringkas menurut jenis- jenis mimpi itu sendiri seperti yang saya sebutkan di bawah ini :

  1. Godo       : Bunga tidur, berarti mimpi yang anda alami hanya bungatidur saja.
  2. Rencono  : Suatu rencana sang pencipta ini bisa terjadi bisa juga tidak terjadi .
  3. Apes       : sial / kesialan.
  4. Impen     : sebuah pertanda melalui mimpi ( firasat ).
  5. Doro       : Jatuh sakit / sesuatu yang menyakitkan.
  6. Gati        : gawat / mengkhawatirkan

Itulah tadi arti mimpi menurut ilmu jawa yang saya ringkas dari berbagai sumber di internet dan cerita orang tua.

Jadi pada akhirnya “Apakah Mimpi Memiliki Arti dalam kehidupan kita ?” jawabanya adalah tergantung bagaimana anda menyikapinya.

Kiranya cukup sekian Artikel dari saya,apa bila ada kekurangan itu semata karena kurangnya ilmu saya.

Sumber :

Buku Mimpi

    Apakah tulisan ini membantu ?

    jon kempul

    saya adalah seorang bloger

    View all posts

    Add comment